Semarak HUT ke-57 SMP N 1 Seyegan: Bakti Sosial untuk Masyarakat
SMP Negeri 1 Seyegan merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-57 dengan semarak melalui berbagai kegiatan, salah satunya adalah bakti sosial yang dilaksanakan pada 25 Februari 2025. Acara ini berlangsung di lingkungan sekolah dengan dihadiri oleh para guru, siswa, serta warga sekitar. Kepala Sekolah SMP...
Giat Pengimbasan Binaan Sekolah Adiwiyata
Kamis, 6 Februari 2025 dalam rangka pengimbasan Binaan Sekolah Adiwiyata, Tim Adiwiyata SMP N 1 Seyegan bersama Kepala sekolah ibu Tri Worosetyaningsih menyerahkan Penyerahan tanaman dan Pelatihan hidroponik ke SMP N 1 Ngaglik dan SMP N 2 Mlati.
Penghargaan Kelas Berprestasi di SMPN 1 Seyegan
SMPN 1 Seyegan menggelar acara penghargaan untuk kelas-kelas berprestasi pada hari Senin, 13 Januari 2025, di halaman sekolah. Acara ini dilaksanakan sebagai bentuk apresiasi terhadap kelas yang berhasil meraih juara dalam lomba antar kelas yang digelar beberapa waktu sebelumnya. Lomba yang di...
Menampilkan 25 - 27 dari 38 hasil